1.Jika diketahui (dalam Miliar ) produk domestik bruto Indonesia tahun 2004 Rp 131.101,6, Pendapatan netto terhadap luar negeri Rp 4.995,7 , pajak tidak langsung Rp 8.945,6, penyusutan Rp 6.557,8, Iuran asuransi Rp 1, iuran jaminan sosial Rp 1, laba ditahan Rp 3,4 , pajak perseroan Rp 2, pajak langsung Rp 12 dan Disposable income Rp 110.629,3, maka besarnya transfer payment adalah …
2.Di bawah ini data yang diperlukan dalam perhitungan pendapatan nasional:
Upah Rp 12.000.000,00, Laba Rp 9.000.000,00, Pengeluaran pemerintah Rp 10.000.000,00, Pendapatan bunga Rp 6.000.000,00, Pendapatan sewa Rp 8.000.000,00, Peng. Rumah tangga Swasta Rp 36.000.000,00, Impor Rp 5.000.000,00, Konsumsi Rp 25.000.000,00, Ekspor Rp 7.000.000,00. Berdasarkan data di atas, besarnya pendapatan nasional berdasarkan metode pengeluaran adalah...
3. Negara X dalam tahun 1995 mempunyai data (dalam milyar rupiah) sebagai berikut:
Pendapatan nasional bruto Rp 360.000,00, Laba yang ditahan Rp 60.000,00, Pajak Rp 4.000,00, Penyusutan modal tetap Rp 20.000,00, Pajak tidak langsung Rp 40.000,00. Berdasarkan data di atas maka NNI sebesar ….
4. Diketahui pendapatan nasional negara X pada tahun 1996 sebagai berikut:
GNP Rp 70.000 milyar, Penyusutan barang modal Rp 7.000 milyar, Pajak tidak langsung Rp 13.000 milyar, Transfer payment Rp 4.000 milyar, Pajak langsung Rp 1.000 milyar. Berdasarkan data di atas pendapatan perseoragan (personal Income) adalah ….
5. Bila diketahui besarnya :
Sewa tanah Rp 1.000.000,00,Upah tenaga kerja Rp 500.000,00, Bunga modal Rp 200.000,00, Laba pengusaha Rp 10.000,00, Pengeluaran konsumsi Rp 1.000.000,00, Pengeluaran investasi Rp 750.000,00, Ekspor Rp 1.000.000,00, Impor Rp 250.000,00, Pengeluaran pemerintah Rp 500.000,00 Besarnya pendapatan nasional dihitung dengan pendekatan pendapatan adalah ….
Wednesday, May 7, 2008
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment